Creating a Simple Cartoon Film using 3DSMax


Memang asyik kalau misalnya kita nonton film-film carton di TV. Bukan hanya ceritanya yang mencarik tapi lebih juga kepada bentuk dari karakter di film carton yang sangat lucu. Nah…gimana kalau misalnya kita belajar bareng membuat film carton sederhana di Brainmatics. Selain kita bisa belajar membuat karakter film carton kita juga bisa belajar bagaimana kita bisa memproduksi film kartun itu sendiri.


CONTENT
1. Dasar kartun
2. Membuat komik
3. Mengubah komik menjadi kartun
4. Menjadikan kartun menjadi lebih hidup
5. Mengemas kartun untuk dinikmati


FACILITIES
- Satu komputer satu peserta dengan spesifikasi PIV Multimedia, 1 GB, LCD Monitor.
- Modul Materi dalam bentuk CD.
- Completion Certificate.
- Bebas Akses Internet Kecepatan Tinggi.
- Training Kit.


INSTRUCTOR

. Chaeruddin. Pendiri dan CEO dari Graphia Multimedia Mandiri, sebuah perusahaan animasi dan multimedia di Jakarta, berpengalaman sebagai konsultan dan instruktur design grafis dan animasi diberbagai institusi seperti Merpati Nusantara, Agro Bank, Telkom, Adhikarya dan banyak perusahaan di Jakarta. Saat ini aktif sebagai pengurus ilmukomputer.com dan menjadi instruktur diberbagai acara workshop dan pelatihan yang diadakan ilmukomputer.com. Kompetensi yang dilakukan pada bidang desain grafis, animasi dan multimedia, dan menguasai berbagai aplikasi seperti 3DStudio Max, Swift 3D, Poser, Adobe Photoshop, Corel Draw dan Macromedia Flash, Director, Captivate.

Slamet Riyanto. Mempunyai pengalaman menjadi instruktur desain grafis dan aktif sebagai penulis di Elexmedia Komputindo dengan karyanya: Tips dan Trik Adobe Photoshop 6, Buku Latihan: Membuat Objek 3D dengan Photoshop 7, Special Project: Melukis Digital dengan Photoshop, Singkat Tepat Jelas: Adobe PageMaker 7.0, dan Buku Latihan: Desain Publikasi dengan PageMaker 7.0. Saat ini aktif bekerja menjadi graphic designer di Pusat Dokumentasi dan Informasi Ilmiah-LIPI. Pengembang situs dan designer lepas di berbagai perusahaan IT di Jakarta